Punya Boss Yang Toxic, Berikut Cara Mengatasinya

Punya Boss Yang Toxic, Berikut Cara Mengatasinya Kaum Rebahan ID
Sumber; sociolla.com
Kaum Rebahan ID -- Dalam pekerjaan, terlebih bagi kalian yang karyawan yang memiliki atasan atau boss, pasti kalian akan mengahadpi banyak tantangan yang suka tidak terduga. Salah satunya adalah kalian pasti akan menhadapai atasan atau boss yang menyebalkan bahkan hingga menjadi toxic.

 

Mungkin pada awal bekerja kamu pasti ngerasa senang akhirnya bisa bekerja dan bisa mengahsilkan uang sendiri bukan. Tapi setelah lama kelamaan kalian bekerja pasti kalian akan merasakan sendiri bagaimana kerja yang memiliki atasan. Ada boss atau atasan yang menyenangkan, tapi tidak sedikit juga ada atasan kalian yang membuat kalian bête bahkan cendrung menjadi toxic bagi kamu sendiri.


Baca Juga:

Buat kamu yang ngerasa punya boss atau atasan yang menyebalkan. Berikut kita tampilkan cara mengatasi dan menghadapi boss atau atasan yang toxic dan menggangu bagi kalian versi Kaum Rebahan ID berikut ini.


1. Pintar Membaca Situasi

Salah satu ciri atasan kamu itu toxic dan menjengkelkan adalah gampang marah yang membuat produktivitas kalian terganggu. Untunk menghindari hal yang buruk itu terjadi cobalah buat kalian untuk membaca situasi serta tidak menyulut amarah boss kalian sehingga malah akan mendapatkan masalah yang jauh lebih besar lagi.

 

2. Positive Thinking

Tekanan, target serta tuntutan pekerjaan bisa membuat kamu jadi stress bukan. Ditambah lagi kalian menghadapi boss yang dianggap menyebalkan, pastinya bikin kamu jengkel bukan. Nah sebaiknya kamu cvoba untuk berpikir positif dan focus saja sama apa yang kamu lagi kerjakan saja tanpa melihat apa yang sebenarnya terjadi dengan sekitar kalian, termasuk boss kamu.

 

Baca Juga:

3. Membangun Hubungan Yang Solid Dengan Rekan Kerja

Kalau memang boss kamu tingkat menyebalkan sudah parah banget, nah pastinya gak ada lagi dong yang bisa diharapkan lagi selain tim kerja kamu. Untuk itulah diperlukan tim kerja yang solid yang bisa selalu meberi support dan saling menguatkan satu sama lain. Dengan team work yang solid maka rekan-rekan kerja kamu juga akan terbiasa dengan sikap dan sifat atasan kalian bila merasa terganggu atau udah toxic.

 

Nah itulah tips bagaimana cara menghadapi boss yang toxic versi Kaum Rebahan ID. Nah jadi sekarang kalian gak perlu bingung lagi deh kalau mau mengahadapi atasan yang menyebalkan lagi bukan.

0 komentar:

Posting Komentar